Yang Enggak Pernah Sepi
ulang tahun smala "posting ke-5 dari tag aku_smalane ... sebuah paparan kisah smala..." Salah satu hal spesial di SMAN 5 Surabaya adalah kepanitiaannya... yang enggak pernah sepi... dulu pas pertama kali masuk... sudah disodori dengan kegiatan PHPRI.. terus dilanjutin kegiatan bulan Ramadhan, LDKMS, Rendezvous, S2LC, Aladin, Samurai... wah, apa aja itu? Jadi dalam menyukseskan kegiatan osis, osis pasti memiliki program-program acara kan? nah, kita di ajak bepartisipasi dan turut aktif membantu melalui bergabung dalam kepanitiaan... dari OSIS sendiri ada banyak kepanitiaan yang di tawarkan secara terbuka.. jadi siapa aja yang mau daftar jadi panitia silahkan... tinggal ikut wawancaranya dan kalau diterima... selamat... Penampilan teman-teman karawitan di S2LC kegiatan-kegiatan OSIS Smala yang bisa diikuti: - PHPRI (tujuh belasan) - Rendezvous ( diadakan 2 tahun sekali, pensi, untuk memperingati Ultah smala) - Smala Cup (selingan rendezvous, 2 tahun